ATRAKSI WISATA 2018

Banjarnegara: Julukan Kota Seribu Wisata oleh sebagian masyrakat untuk Kabupaten Banjarnegara, memang tepat karena Banjarnegara sangat potensi dengan wisata alam dengan panorama yang sangat memukau bagi wisatawan, wisata buatan, wisata minat khusus yang dikemas indah...
Serulingmas Banjarnegara Interaktive Zoo

Serulingmas Banjarnegara Interaktive Zoo

Taman Rekreasi Marga Satwa Serulingmas merupakan satu satunya pusat konservasi sederhana di Banjarnegara,  yang berdiri pada tahun 1997. Sejak pertama kali berdiri Taman Rekreasi Marga Satwa Serulingmas ini pengelolaannya dibawah Pemerintah Kabupaten Banjarnegara,...